My Life Journey :

The Birth of Gettingplace #2

Lanjutan post The Birth of Gettingplace #1


Image copyright belong to Godaddy.COM

akhirnya karena bingung apa yang harus dilakukan, saya memutuskan untuk bersurfing ria di simbah maya. *beberapa menit kemudian* akhirnya tutorial2 tersebut berhasil saya temukan, dari sekian banyak jalan menuju karangsari akhirnya saya pilih satu yang kira-kira mudah dipahami dan meyakinkan :P

Buka tab baru, *type* godaddy -> CTRL+ENTER. Inilah pertama kalinya saya menunjungi situs the world's No.1 ICANN-accredited domain name registrar for .COM, .NET, .ORG, .INFO, .BIZ and .US domain extensions.

setelah itu, saya segera menuju link lelang domain yang dimaksud di tutorial yang saya cari sebelumnya (GO Daddy Domain Auctions)

Pencarian pun dimulai, dengan memanfaatkan fitur "search" di halaman "auction" tersebut. 

Karena waktu itu langkahnya terhenti disini, akhirnya saya coba untuk ber cap cip cup ria.. hahaha
  • Predefined : ending soon (biar gak kelamaan nunggunya)
  • Price : max $5 (jiwa-jiwa tongpang ahaha)
  • Domain age : min 12 
  • Extension : .com
 SEARCH 

akhirnya muncul juga list-list domain sesuai dengan parameter tadi. Setelah sekian kali membolak balik page 1- sekian-sekian, mata saya tertuju pada satu domain berusia 13 tahun-an. Yup, itu dia... GETTINGPLACE.COM seharga $5

bermodalkan godaddy giftcard yang saya beli sebelumnya, akhirnya saya BIN (red:buy it now, kalimat umum dalam dunia perlelangan).

Rinciannya adalah sebagai berikut:
  • Domain Price : $5
  • Renewal Price : $8
    • TOTAL PURCHASED : $13  
Akhirnya, untuk pertama kalinya saya bisa membeli domain .COM sendiri -> buat dijual lagi kamsutnya hahaha







Misi pertama berhasil sudah :D


Chapter#2: ADA PENJUAL, TAK ADA PEMBELI

          setelah domain sudah ter-push ke akun pribadi, akhirnya saya putuskan untuk menjual domain tersebut.  Nge-khayalnya  $$$ , once more.... nge-khayalnya......

bermodalkan akun dibeberapa forum internet marketing, penantian hasil perjuangan-pun dimulai. 

Saksi hidup:
detik demi detik berlalu.... 







menit demi menit... 




*lirik hape*
baru satu jam.... tetap tenang 








2 jam..






sehari... 
*masih ada hari esok, tetap tenang,bung...*









2 hari.. 










3 hari.. 





seminggu... 







sebulan... 




dst..

Oh pemirsah... dikacangin, pemisah... :( no respon, pemirsah :(







3 komentar

Egy
19 September 2012 pukul 19.11 Balas

ayo lanjuting dongs..
macem film aja bikin penasaran.. haha

19 September 2012 pukul 19.50 Balas

eaaaaa hahahahaha mungkin setelah UTS baru dilanjut wkwkwk

Anonim
19 September 2012 pukul 20.14 Balas

HA HA HA HA HA!! peace \/ btw makasi follbacknya,mimiiin /(^,^)/

Posting Komentar


Ayo berpartisipasi membangun budaya berkomentar yang baik.

Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Hargai pembaca lain dengan berbahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menyerang atau menebar nuansa kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu.

Pikirlah baik-baik sebelum mengirim komentar.

Info :
Untuk menampilkan komentar yang berisi gambar / video, langsung saja paste-kan link tersebut kedalam kolom komentar.

Contoh : http://www.vedainformatics.com/veranda/wp-content/uploads/2009/02/9.jpg